Biaya Admin Bsi Ke Bsi
Biaya Transfer BSI ke Bank Lain via BSI Mobile
Seperti halnya layanan perbankan lain, BSI menyediakan kemudahan bagi para nasabahnya dalam melakukan berbagai transaksi. Kemudahan tersebut mereka hadirkan dengan menyediakan layanan melalui aplikasi BSI Mobile. Aplikasi ini bisa kamu unduh untuk perangkat berbasis Android dan iOS secara gratis. Fitur yang bisa kamu dapatkan dari aplikasi BSI Mobile cukup beragam, termasuk di antaranya adalah:
Hanya saja, kamu perlu tahu kalau biaya transfer BSI ke bank lain lewat BSI Mobile tidak gratis. Terdapat biaya administrasi sebesar Rp2.500 untuk setiap proses transfer yang kamu lakukan.
Cara Transfer Bank BSI ke Shopeepay – Shopeepay merupakan salah satu layanan dompet digital yang populer di Indonesia. Dengan Shopeepay, kamu bisa melakukan berbagai transaksi online dengan mudah, cepat, dan aman.
Zaman sekarang segalanya sudah mudah, termasuk layanan belanja online dan transaksi lainya,seperti bayar tagihan, top up pulsa, beli voucher game, dan masih banyak lagi. Selain itu, kamu juga bisa mendapatkan berbagai promo dan cashback menarik dari Shopeepay.
Namun, untuk bisa menggunakan layanan ini, kamu harus memiliki saldo di akun. Salah satu cara untuk menambah saldo Shopeepay yaitu dengan melakukan transfer dari rekening bank. Salah satu bank yang bisa kamu gunakan untuk transfer ke Shopeepay yakni Bank BSI.
Bank BSI adalah bank syariah yang merupakan hasil merger dari tiga bank syariah, yaitu Bank BNI Syariah, Bank Syariah Mandiri, dan Bank BRISyariah.
Lalu bagaimana cara transfer Bank BSI ke Shopeepay? Apa saja sih syarat dan ketentuannya?
Berapa biaya administrasinya? Berapa lama prosesnya?
Nah, di artikel ini admin akan bagikan info lengkapnya tentang Cara Transfer Bank BSI ke Shopeepay, Simak ulasan lengkapnya sampai selesai.
Cara Setor Tunai di Bank BSI Melalui Teller
Langsung saja kita mulai membahas hal yang utama, Yaitu cara yang bisa kamu lakukan untuk transfer dari Bank BSI ke Shopeepay adalah melalui aplikasi Bank BSI. yang merupakan aplikasi mobile banking yang bisa kamu unduh di Google Play Store atau App Store.
Dengan aplikasi ini, kamu bisa melakukan berbagai transaksi perbankan tanpa harus datang ke kantor cabang atau ATM. Berikut beberapa langkah Cara Transfer Bank BSI ke Shopeepay via aplikasi Bank BSI:
Cara transfer dari Bank BSI ke Shopeepay via aplikasi Bank BSI ini cukup mudah dan praktis. ksmu bisa melakukannya kapan saja dan di mana saja asalkan terhubung dengan internet. Namun, ada beberapa hal yang perlu di perhatikan, yaitu:
Selain melalui aplikasi Bank BSI, cara lain juga bisa coba kamu lakukan yakni melalui ATM Bank BSI.
ATM Bank BSI adalah mesin anjungan tunai mandiri yang bisa Anda temukan di berbagai lokasi, seperti mal, supermarket, kantor cabang, atau tempat umum lainnya. Dengan ATM Bank , kamu bisa melakukan transaksi perbankan tanpa harus mengantri di teller. Nah, dibawah ini beberapa langkah untuk transfer dari Bank BSI ke Shopeepay via ATM Bank BSI:
Cara transfer dari Bank BSI ke Shopeepay via ATM Bank BSI ini juga cukup mudah dan cepat. Kamu bisa melakukannya di mana saja asalkan ada ATM Bank BSI yang tersedia. Namun, ada beberapa hal yang perlu di perhatikan, yaitu:
Baca selengkapnya Cara Kirim Uang dari Bank BSI ke Dana dengan Mudah
Cara lain yang bisa kamu lakukan untuk transfer dari Bank BSI ke Shopeepay yaitu melalui internet banking Bank BSI yang merupakan layanan perbankan online yang bisa siapapun akses melalui browser di laptop atau komputer.
Dengan layanan ini, kamu bisa melakukan berbagai transaksi perbankan tanpa harus mengunduh aplikasi atau pergi ke ATM. Jika kamu ingin mencobanya sebaiknya ikuti langkah-langkahnya di bawah ini:
Cara transfer dari Bank BSI ke Shopeepay via internet banking Bank BSI ini juga cukup simpel dan nyaman. kamu bisa melakukannya di rumah atau di kantor asalkan memiliki koneksi internet yang stabil. Namun, ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan, yaitu:
Baca juga Cara Mudah Menutup Rekening Bank BSI
Itulah tiga cara transfer dari Bank BSI ke Shopeepay yang bisa coba kamu lakukan, yaitu melalui aplikasi Bank BSI, ATM Bank BSI, atau internet banking Bank BSI. Ketiga cara ini memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing, tergantung pada kenyamanan dan kebutuhan .
Yang penting, kamu harus memperhatikan syarat dan ketentuan, biaya administrasi, batas transfer, dan waktu proses transfer yang berlaku. Selain itu, kamu juga harus berhati-hati dalam memasukkan data transfer agar tidak terjadi kesalahan atau penipuan.
Demikian artikel Cara Transfer Bank BSI ke Shopeepay, Semoga artikel ini bermanfaat untuk kalian yang ingin transfer. Jika memiliki pertanyaan, saran, atau pengalaman terkait dengan topik ini, silakan tulis di kolom komentar di bawah ini.
Terima kasih telah membaca dan sampai jumpa di artikel selanjutnya.
Bank Syariah Indonesia (BSI) menjadi salah satu lembaga perbankan syariah terbesar di Indonesia. BSI mempunyai sebanyak 17 juta nasabah yang tersebar di seluruh penjuru tanah air. Dengan jumlah nasabah yang sangat banyak, kebutuhan informasi terkait layanan BSI tentunya menjadi pengetahuan yang penting.
Salah satu di antaranya adalah yang berhubungan dengan biaya transfer BSI ke bank lain. Informasi terkait biaya transfer BSI menjadi penting. Apalagi, proses pemindahan dana dari rekening BSI ke bank lain dikenai biaya administrasi. Besaran biaya administrasi tersebut bervariasi, bergantung metode transfer yang kamu pilih. Bahkan, ada pula pilihan transfer dari BSI ke bank lain secara gratis tanpa biaya admin, lho!
Baca juga: Ternyata Simpel, Begini Cara Buka Rekening BSI Online
Pengetahuan terkait biaya transfer BSI ke bank lain ini bisa membantu kamu lebih cermat dalam mengelola dana di rekening. Selanjutnya, kamu pun bisa menghemat pengeluaran yang berkaitan dengan transfer dari BSI ke bank lain atau sebaliknya.
ATM Link, Prima, dan ATM Bersama
Terakhir, ada pilihan transaksi di ATM Bersama, Link, serta Prima dengan besaran biaya sebagai berikut:
Solusi Ekonomis Bebas Biaya Transfer BSI ke Bank Lain
Secara umum, proses transaksi antar bank memang perlu disertai adanya pembayaran biaya administrasi. Namun, kamu perlu tahu, ada solusi alternatif yang memungkinkan kamu melakukan proses transfer dari rekening BSI ke rekening bank lain tanpa perlu membayar biaya administrasi. Solusi tersebut adalah dengan menggunakan aplikasi Flip. Proses transfer antar bank dengan Flip sangat mudah, bisa kamu lakukan sebagai berikut:
Baca juga: Kenal Lebih Dalam dengan Bank Syariah Indonesia (BSI)
Nah, tidak sulit kan? Yuk, manfaatkan fasilitas biaya transfer BSI ke bank lain gratis* dari Flip! Semoga dengan artikel ini bisa menjadi salah satu referensi kamu dalam melakukan transfer BSI ke bank lain!
*) terdapat limit gratis transfer antarbank.
Perorangan : Rp 100.000,- Non Perorangan : Rp 1.000.000,-
Setoran Minimum Berikutnya
Melalui Teller : Rp 50.000,- Melalui eCahnnel : Rp 1,-
Fasilitas Kartu Debit
BSI Debit GPN dan BSI Debit Visa
Biaya Ganti (termasuk: Kartu Hilang/ Rusak)
TRIBUNBATAM.id - Nasabah Bank Syariah Indonesia (BSI) dapat melakukan top up saldo ShopeePay dengan praktis.
Caranya juga beragam, mulai dari BSI mobile, website, maupun ATM.
Dengan metode ini, pengguna ShopeePay yang juga nasabah BSI memiliki banyak pilihan.
Sebagai informasi ShopeePay merupakan sistem pembayaran digital yang dimiliki oleh Shopee, sebuah platform perdagangan elektronik atau e-commerce yang populer.
Selain dapat digunakan untuk pembelian dan pembayaran secara online, saldo ShopeePay juga ditransfer ke sesama pengguna ShopeePay maupun ke rekening bank.
Untuk mengakses ShopeePay, pengguna dapat memilih menu ShopeePay di halaman utama aplikasi Shopee.
Cara transfer BSI ke ShopeePay atau top up ShopeePay lewat BSI
Baca juga: Cara Isi Saldo ShopeePay via BRI, Bisa Pakai ATM, Mobile Banking, dan Internet Banking
Baca juga: Cara Transfer Saldo DANA ke Rekening Bank, LinkAja, dan ShopeePay
1. Cara transfer BSI ke ShopeePay via BSI Mobile
2. Cara transfer BSI ke ShopeePay via BSI Net
3. Cara transfer BSI ke ShopeePay via ATM BSI
Itulah cara transfer BSI ke ShopeePay atau top up ShopeePay via BSI dengan mudah.
Semoga informasi ini bermanfaat.
Biaya Transfer BSI ke Bank Lain via ATM
Metode transfer yang paling konvensional dan familier di kalangan nasabah BSI adalah menggunakan ATM. Kamu pun bisa melakukannya dengan menggunakan berbagai jenis ATM, termasuk di antaranya adalah ATM BSI, Mandiri, BNI, BRI, Link, Prima, serta ATM Bersama. Terkait biaya untuk pemrosesan berbagai transaksi di ATM, nasabah BSI perlu melakukan pembayaran sebagai berikut:
Biaya untuk berbagai jenis transaksi via ATM BSI yang perlu kamu ketahui adalah sebagai berikut:
Untuk proses transaksi pengguna BSI di ATM Mandiri, terdapat biaya sebagai berikut:
Terkait proses transaksi di ATM BRI, besaran biayanya adalah sebagai berikut:
Proses transaksi yang berlangsung di ATM BNI, akan dikenai biaya sebagai berikut: